Seminar Nasional Teknologi Informasi Komunikasi dan Industri
2022: SNTIKI 14

Perbandingan Tingkat Kemiskinan di Provinsi Riau Sebelum dan Sesudah Covid-19

Rahmadeni Rahmadeni (SINTA ID : 6661241 Scopus ID : 57191282423 Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau)



Article Info

Publish Date
28 Nov 2022

Abstract

Pandemi covid-19 yang terjadi diindonesia menyebabkan banyak terjadinya perubahan tatanan indonesia serta menjadi suatu hambatan dalam berbagai sektor di indonesia salah satunya sektor ekonomi. Ekonomi yang terhambat pada masa pandemi covid-19 dapat menjadi faktor meningkatnya kemiskinan di indonesia. Hal ini yang menjadi suatu bahasan yang akan dibuktikan dengan menggunakan metode non parametrik yaitu uji peringkat bertanda wicoxon. Uji peringkat bertanda wilcoxon adalah metode nonparametrik yang digunakan sebagai alat uji statistika untuk menguji perbedaan dua median dari dua buah data dimana data yang diambil dilakukan secara bertahap. Berdasarkan metode tersebut didapatkan hasil bahwa tidak terdapat perbedaan sebelum dan sesudah covid-19 terhadap tingkat kemiskinan di Provinsi Riau.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

SNTIKI

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Industrial & Manufacturing Engineering Mathematics

Description

SNTIKI adalah Seminar Nasional Teknologi Informasi, Komunikasi dan Industri yang diselenggarakan setiap tahun oleh Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau. ISSN 2579 7271 (Print) | ISSN 2579 5406 ...