Pendidikan Bahasa Inggris
Vol 4, No 2 (2014): Jurnal Wisuda ke-49 Mahasiswa Prodi Bahasa Inggris

TEACHING WRITING BY COMBINING RAFT AND POW+TREE STRATEGY AT SENIOR HIGH SCHOOL

-, Undariati - ( Mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris STKIP PGRI Sumatera Barat)



Article Info

Publish Date
02 May 2015

Abstract

Penulisan makalah ini bertujuan untuk mengatasi permasalahan yang ada dalam pengajaran Bahasa Inggris,khususnya dalam menulis paragraf disekolah Menengah Atas. Siswa kesulitan dalam menemukan ide-ide sebelummereka menulis sebuah paragraf. Kemudian, mereka juga kesulitan dalam merealisasikan ide dalam sebuah tulisan.Untuk itu diperlukan suatu strategi pengajaran yang efektif dalam pengajaran menulis.Dalam makalah ini, penulis mengkombinasikan dua buah strategi untuk membantu siswa dalam menulisyaitu RAFT (Role, Audience, Format, Topic) dan POW+TREE (Pick, Organize, Write, + Topic sentence, Reason,Explain, End)strategy. RAFT Strategy ini bertujuan untuk membuat siswa lebih kreatif dalam belajar, sehinggamereka mampu menulis dalam Bahasa Inggris. Kemudian. POW+TREE Strategy berguna untuk membantu siswadalam mengembangkan ide-ide tersebut lebih rinci lagi sehingga siswa bisa menghasilkan sebuah paragraf yangbaik. Dengan demikian, mengkombinasikan RAFT dengan POW+TREE Strategy diharapkan bisa membantu siswaSekolah Menengah Atas dalam menulis paragraf dengan mempelajari maupun memahami strategy ini.

Copyrights © 2014