jurnal syntax admiration
Vol. 3 No. 12 (2022): Jurnal Syntax Admiration

Evaluasi Kinerja Manajemen Rantai Pasokan Ikan Air Tawar (Mas dan Mujair) Era New Normal

Sumarauw Jacky (Universitas Sam Ratulangi)
Loindong Sjendry (Universitas Sam Ratulangi)
Raintung Michael (Universitas Sam Ratulangi)
Dotulong Lucky (Universitas Sam Ratulangi)



Article Info

Publish Date
20 Dec 2022

Abstract

Pada Awal merebaknya Pandemi Covid-19 di Indonesia, fokus dari manajemen rantai pasokan adalah bagaimana memenuhi kebutuhan pelanggan, terlebih karena adanya panic buying menyebabkan situasi yang tidak biasa pada persediaaan, hal ini juga terasa bagi penjualan ikan Air Tawar (mas dan Mujair), dimana ikan tersebut adalah salah satu pilihan masyarakat dalam mencukupi kebutuhan hidup sehari hari, dan kabupaten Minahasa Utara adalah salah satu daerah pembudidayaan ikan Air tawar (Mas dan Mujair). Penelitian ini bersifat deskriptif kualitatif dimana populasi yang digunakan adalah para pembudidaya dan pedagang pengumpul ikan air tawar (Mas dan Mujair) di Minahasa Utara, lewat penelitian ini akan teridentifikasi rantai pasokan ikan Air Tawar (Mas dan Mujair) pada era new normal.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jurnal

Publisher

Subject

Aerospace Engineering Automotive Engineering Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Computer Science & IT Education Electrical & Electronics Engineering Engineering Industrial & Manufacturing Engineering Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Mathematics

Description

Syntax Admiration. Jurnal Syntax Admiration adalah jurnal yang diterbitkan sebulan sekali oleh CV. Syntax Corporation Indonesia. Syntax Admiration akan menerbitkan artikel ilmiah dalam lingkup ilmu sosial teknik. Artikel yang diterbitkan adalah artikel dari penelitian, studi atau studi ilmiah kritis ...