Jurnal Informatika
Vol 1 No 2 (2022): Jurnal Informatika

Model Support Vector Machine untuk Prediksi pada Penggunaan Energi Listrik di Rumah Hemat Energi

Nurul Salsabila Syam (Universitas Hasunudin Makassar)
Valian Yoga Pudya Ardhana (Universitas Hasunudin Makassar)
Eliyah A M Sampetoding (Universitas Hasunudin Makassar)
Muh. Sulthan Nazhim (Universitas Hasunudin Makassar)
A. Muhammad Risqullah (Unknown)
Muh. Gifari Sakawati (Unknown)
A. Muh. Yusril (Universitas Hasunudin Makassar)
M. Dermawan Mulyodiputo (Universitas Hasunudin Makassar)



Article Info

Publish Date
28 Sep 2022

Abstract

Energi listrik merupakan kebutuhan penting bagi rumah tinggal. Umumnya, penggunaan energi pada rumah tinggal menggunakan energi listrik yang lebih besar. Dua faktor yang berpengaruh pada konsumsi listrik pada rumah tinggal yaitu jenis dan jumlah peralatan listrik dan penggunaan peralatan oleh penghuni bangunan. Untuk mempelajari dan membuat model energi pada rumah hemat energi per hari, digunakan model regresi yaitu Support Vector Machine (SVM) dengan kernel radial. Tujuan dari perancangan data warehouse yang dibuat adalah untuk membantu memutuskan strategi dan pola dari penggunaan energi dalam keseharian. Hasil dari penelitian ini memberikan nilai RMSE yang cukup kecil.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JI

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal Informatika merupakan Jurnal Nasional yang sudah memiliki registrasi ISSN 2809-3704 dari LIPI yang diterbitkan oleh LPPM Universitas Nias Raya, jurnal ini menjadi wadah publikasi penelitian dan riset khususnya bidang ilmu komputer, sistem informasi dan teknologi informasi. Periode penerbitan ...