El-Athfal: Jurnal Kajian Ilmu Pendidikan Anak
Vol. 1 No. 02 (2021): El-Athfal: Jurnal Kajian Ilmu Pendidikan Anak

Optimalisasi Pembelajaran Anak Usia Dini di Masa Pandemi Covid-19

Nur Afif (Institut PTIQ Jakarta)
Agus Nur Qowwim (Institut PTIQ Jakarta)



Article Info

Publish Date
02 Dec 2021

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menggali dan memperoleh informasi tentang perubahan metode pembelajaran guru serta peran aktif orang tua dimasa pendemi covid-19. Perubahan metode mengajar dari tatap muka of line menjadi jarak jauh of line telah menyadarkan insan pendidik juga orang tua bahwa telah terjadi perubahan sistem pembelajaran secara masif. Perubahan ini jika tidak disikapi dengan bijak makan akan mereduksi makna dan hasil pendidikan yang diselenggaran dalam kuru satu sentengah tahun ini. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif naratif, model ini peneliti ambil agar dapat memotret dan mendeskripsikan fakta dan temuan yang dipadukan dengan berbagi literatur yang sesuai dengan judul penelitian. Dengan pendekatan ini diharapkan peneltitian ini dapat menggambarkan secara objektif tentang optimalisasi pembelajaran anak usia dini dimasa pandemi covid-19.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

elathfal

Publisher

Subject

Religion Education Social Sciences

Description

The focus of El-Athfal: Jurnal Kajian Ilmu Pendidikan Anak publishes articles based on research from researchers, teachers, lecturers, students, and education observers. The articles published in the Journal include the results of the quantitative research, qualitative research, conceptual, ...