Tarbiyah bil Qalam : Jurnal Pendidikan Agama dan Sains
Vol. 6 No. 1 (2022): Vol VI. Edisi I

MINAT DAN MOTIVASI SISWA SMK SWASTA SITI BANUN DALAM MENENTUKAN MEREK KENDERAAN YANG DIGUNAKAN

Sahbuki Ritonga (STIT Al-Bukhary Labuhanbatu)



Article Info

Publish Date
11 Dec 2022

Abstract

Semua orang tahu bahwa minat dan motivasi sangat penting dijadikan sebagaidasar untuk menentukan suatu pilihan. Dalam hal ini siswa SMK Swasta Siti Banundalam menentukan pilihannya dalam hal memilih kenderaan yang dijadikan sebagaialat transportasi menuju ke sekolah adalah menggunakan kenderaan roda dua(sepeda motor).Hal ini dapat dilihat bahwa dari jumlah siswa yang memakai kenderaan rodadua di SMK Swasta Siti Banun Sigambal menunjukkan sangat pantastik peminat darimerek kenderaan merek Honda; yaitu dari 316 siswa untuk peminat kenderaan merekHonda adalah 83,54 % peminat merek Yamaha adalah 14,24 % dan sementara untukmerek Suzuki adalah 2,22 %.Dengan demikian dapat ditarik suatu kesimpulan bahwa tingkat peminatkenderaan merek Honda adalah menempati posisi paling diminati siswa SMK SwastaSiti Banun

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

TBQ

Publisher

Subject

Education Other

Description

Tarbiyah bil Qalam : Jurnal Pendidikan Agama dan Sains adalah Jurnal yang di kelolah oleh Sekolah TInggi Ilmu Tarbiah Al Bukhary Labuhanbatu menawarkan forum interdisipliner untuk publikasi artikel penelitian asli yang ditinjau oleh rekan sejawat, berkontribusi, dan diundang dengan kualitas terbaik ...