Jurnal Pengabdian Pancasila (JPP)
Vol. 1 No. 1 (2022): September 2022

Pengembangan Literasi Melalui Kegiatan KODIE Mengajar Pada Anak Panti Asuhan di Kota Medan

Linda Teresia Sinaga (Universitas Negeri Medan)
Sumaria Sitanggang (Universitas Negeri Medan)
Ratih Situngkir (Universitas Negeri Medan)
Debby Siregar (Universitas Negeri Medan)
Widya Sihombing (Universitas Negeri Medan)



Article Info

Publish Date
01 Oct 2022

Abstract

KODIE FE UNIMED melaksanakan program yaitu KODIE Mengajar. Program ini diselenggarakan oleh Divisi Pengabdian Masyarakat KODIE FE UNIMED. KODIE Mengajar ini dilaksanakan di lima panti asuhan sekitar Medan. Tujuan dilaksanakannya kegiatan ini adalah untuk mengayomi, memberikan edukasi, dan meningkatkan budaya literasi kepada anak-anak di panti asuhan. Sebelum dilaksanakan kegiatan ini, terlebih dahulu pihak pengabdian masyarakat membagi volunteer menjadi lima tim yang akan ditempatkan ke masing-masing panti asuhan yang sudah menjalin kerja sama. Dalam proses kegiatan belajar mengajar berlangsung, peneliti melihat bahwa antusiasme anak-anak dalam belajar sangat tinggi. Kegiatan proses belajar mengajar ini berjalan dan terealisasi dengan baik sehingga berdampak positif bagi anak-anak, pihak panti serta para volunteer.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jpp

Publisher

Subject

Social Sciences Other

Description

Jurnal Pengabdian Pancasila (JPP) is a forum for publication of the results of community service carried out by researchers, academics, and the wider community. The JPP journal aims to explore the problems and solutions faced by the Indonesian people in achieving prosperity. JPP Journal is an online ...