Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, dan Akuntansi)


PENGARUH STORE ATMOSPHERE DAN LOKASI TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN DI KOLAM PANCING DAN LESEHAN IKAN BAKAR 2 SAUDARA JAYA

Chairunisya, Aprilia Isnaini (Unknown)
Soebiantoro, Ugy (Unknown)



Article Info

Publish Date
05 Oct 2021

Abstract

Store atmosphere dan lokasi sebagai salah satu sarana komunikasi dapat berakibat positif dan menguntungkan dibuat sedemikian menarik. Tetapi sebaliknya mungkin dapat menghambat. Suatu proses pemasaran yang dilakukan retail karena konsumen akan merasa nyaman memancing jika store atmosphere dan lokasinya mendukung. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Store Atmosphere dan Lokasi Terhadap Kepuasan Konsumen di Kolam Pancing dan Lesehan Ikan Bakar 2 Saudara Jaya. Populasi dalam penelitian ini adalah konsumen di kolam pancing dan lesehan. Metode pengambilan sampel yang digunakan adalah teknik accidental sampling dengan jumlah sampel 55 responden. Teknik pengumpulan data menggunakan analisis data Partial Least Square PLS melalui penyebaran kuesioner. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel Store Atmosphere dan Lokasi memberikan kontribusi terhadap Kepuasan Konsumen di Kolam Pancing dan Lesehan Ikan Bakar 2 Saudara Jaya.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

mea

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Manajemen, Ekonomi dan Akuntansi (MEA) Diterbitkan oleh Lembaga Penelitian & Pengabdian Masyarakat Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Muhammadiyah Bandung dimaksudkan sebagai media informasi dan forum pengkajian bidang ilmu Akuntansi, Manajemen, Bisnis dan Ekonomi. Jurnal ini berisikan ...