Journal of Innovation and Sustainable Empowerment
Vol. 1 No. 2 (2022)

Sosialisasi dan Pelatihan Penggunaan Google Sheet dan Telegram Di SMP Nurul Huda Ciputat Kecamatan Ciawigebang

Dede Irawan (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 Dec 2022

Abstract

Komunikasi antara pihak sekolah sebagai penyelenggara Pendidikan dengan orangtua siswa tidak selamanya harus dilakukan dengan cara bertemu langsung hal ini dimungkinkan dengan adanya perkembangan teknologi, bahkan komunikasi yang dilakukan yang sifatnya umum dapat digantikan dengan mesin penjawab otomatis seperti bot telegram yang dapat di integrasikan dengan google sheet.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

pub

Publisher

Subject

Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice

Description

Journal of Innovation and Sustainable Empowerment (JISE), Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat merupakan jurnal peer-review yang diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Kuningan. JISE terbit dua kali dalam setahun pada bulan Juni dan Desember. JISE ...