JIPMukjt:Jurnal Ilmu Pendidikan Muhammadiyah Kramat Djati
Vol 3 No 2 (2022): Jurnal Ilmu Pendidikan Muhammadiyah Kramat Jati

PERAN ORANG TUA DALAM MEMBENTUK KARAKTER ANAK USIA DINI DI RT. 29 SANGATTA UTARA

Nurtan Nurtan (STAI Sangatta Kutai Timur)



Article Info

Publish Date
31 Dec 2022

Abstract

Kehadiran seorang anak dalam lingkungan keluaraga merupakan sebuah anugrah dan tanggungjawab orang tua sebagai pendidik utama dan pertama bagi anak-anaknya dalam menumbuhkan kembangkan karakter anak di usia dini. namun diperlukan waktu dan kesabaran dalam proses pembentukan karakter seorang anak. maka penelitian ini mengangkat tema yang berjudul Peran Orang Tua Dalam Membentuk Karakter Anak Usia Dini di Rt 29 Sangatta Utara .Masalah dalam penelitian ini adalah .1) bagaimana peran orang tua dalam Membentuk Karakter Anak . 2) bagaimana Konsep dalam membentuk karaketer anak.3) apa kendala- kendala dalam pembentukan karakter anak di Rt 29 Sangatta Utara. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan peran orang tua dalam Membentuk Karakter Anak Usia Dini, Subjek penelitian adalah 240 Kepala Keluarga. . Pendekatan dalam penelitian ini adalah penilitian kualitatif dengan ,menggunakan jenis penelitian deskriptif. Pengumpulan data dilakukan dengan teknik wawancara dan pengolahan data menggunakan teknik analisis kualitatif. Hasil penelitian menunjukan bahwa kurangnya peran orang tua dalam membentuk karakter anak usia dini di RT 29 Sangatta Utara kendala – kendala yang di hadapi orang tua dalam membentuk karakter anak usia dini adalah manajemen waktu dan kurangnya pengetahuan orang tua

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JIPMUKJT

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Other

Description

JIPMukjt:Jurnal Ilmu Pendidikan Muhammadiyah Kramat Djati terbit dua kali setahun bulan Juni dan Desember dengan proses peer review dan open akses. Pembelajar memiliki e-ISSN: 2774-616x dan p-ISSN: 2721-1339 Menerima tulisan hasil pemikiran dan hasil penelitian. JIPMukjt:Jurnal Ilmu Pendidikan ...