VISI : Jurnal Ilmiah Pendidik dan Tenaga Kependidikan Pendidikan Non Formal
Vol 16 No 2 (2021): VISI : Jurnal Ilmiah Pendidik dan Tenaga Kependidikan Pendidikan Non Formal

MANAJEMEN PEMBELAJARAN KECERDASAN BERBAHASA INDONESIA PADA ANAK USIA DINI

Lisnawati Lisnawati (Universitas Islam Nusantara)
Asep Saepudin (Unknown)
Ani Riandiani (Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati)



Article Info

Publish Date
23 Dec 2022

Abstract

Penelitian ini adalah untuk menganalisis dan mendeskripsikan perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan, evaluasi, kendala dan solusi pembelajaran kecerdasan berbahasa Indonesia di Taman Kanak-kanak. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dan pendekatan kualitatif. Subjek penelitian adalah kepala sekolah, guru, siswa dan orang tua / komite sekolah. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian adalah apa yang telah dilakukan guru TK Kemala Bhayangkari 43 dan guru TK Melati Kecamatan Jatinangor Kabupaten Sumedang telah mengacu pada manajemen pembelajaran, yang menyebabkan peran guru dalam penerapan kecerdasan bahasa Indonesia meningkat, meski belum signifikan.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

jiv

Publisher

Subject

Education Social Sciences

Description

Jurnal VISI is published on Juni and December every year which published by Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) Universitas Negeri Jakarta. This journal focuses on Early Childhood Education and Society Education. This journal warmly welcomes to articles contributions from scholars of related ...