Jurnal Pendidikan dan Konseling
Vol. 4 No. 6 (2022): Jurnal Pendidikan dan Konseling

Pengaruh Model Pembelajaran Contextual Teaching And Learning terhadap Hasil Belajar Siswa pada Subtema 1 Cara Tubuh Mengolah Udara Bersih di Kelas V SD Negeri 122368 Jln Sibatu-Batu Pematang Siantar

Friska Erna Sari Simajuntak (Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar)
Christa Voni Sinaga (Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar)
Emelda Thesalonika (Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar)



Article Info

Publish Date
18 Nov 2022

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh media pembelajaran contextual taching and learning terhadap hasil belajar siswa pada subtema 1 Cara Tubuh Mengolah Udara Bersih siswa kelas V SD Negeri 122368 Jln Sibatu-batu Pematang Siantar. Jenis penelitian yang dilakukan dalam penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode eksperimen dengan design penelitian Pre-Eksperimental Design tipe One Group Pretest-Posttest Design. Hasil penelitian dan analisis data yang telah dilakukan peneliti menarik kesimpulan bahwa penggunaan model pembelajaran contextual teaching and learning berpengaruh positif terhadap hasil belajar sisswa pada subtema 1 cara tubuh mengolah udara bersih kelas V SD Negeri 122368 Jln Sibatu-batu Pematang Siantar. Kesimpulan tersebut dapat dibuktikan dengan hasil analisis data yakni hasil perhitungan dengan SPSS Statistic 21 menggunakan memperoleh hasil Paired Differences dilihat bahwa thitung > ttabel. Sehingga dperoleh 16,354 > 2,036. Ini mengartikan bahwa terdapat pengaruh model pembelajaran contextual teaching and learning terhadap hasil belajar siswa subtema 1 cara tubuh mengolah udara bersih maka ha diterima dan h0 ditolak.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jpdk

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Other

Description

Jurnal Pendidikan dan Konseling merupakan wadah bagi para peneliti untuk mengembangkan kompetensinya dalam bidang penelitian dan pengabdian kepada masyarakat. Adapun scope jurnal ini berkaitan dengan pendidikan, sosial sains dan konseling. Jurnal ini terbit enam kali dalam setahun, yaitu pada bulan ...