Jurnal Pendidikan dan Konseling
Vol. 4 No. 6 (2022): Jurnal Pendidikan dan Konseling: Special Issue (General)

Urgensi Manajemen Rekrutmen Guru

Viktory Nicodemus Joufree Rotty (Universitas Negeri Manado)
Damianus Pongoh (Universitas Negeri Manado)



Article Info

Publish Date
18 Dec 2022

Abstract

Rekrutmen tenaga pendidik (guru) dalam dunia pendidikan adalah sesuatu yang sangat penting dan karena itu termasuk dalam manajemen pendidikan. Guru adalah modal dan kekuatan utama bagi keberhasilan pendidikan. Kualitas guru yang baik memberi jaminan yang besar bahwa para siswa akan mendapat pengajaran yang baik, dan akhirnya tujuan pendidikan akan tercapai. Artikel ini memuat serangkaian upaya yang sistematis untuk merekrut guru yang berkwalitas. Oleh karena itu artikel ini berjudul ‘Manajemen’. Langkah awal yang perlu ditegaskan bagi suatu tindakan rekrutmen adalah perencanaan, yang kemudian diikuti dengan proses rekrutmen yang teratur dan terarah. Bilamana prosesnya berjalan dengan baik dan didukung dengan kelengkapan admnistrasi, maka besar kemungkinan bahwa guru-guru yang direkrut akan sesuai dengan kebutuhan sekolah.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jpdk

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Other

Description

Jurnal Pendidikan dan Konseling merupakan wadah bagi para peneliti untuk mengembangkan kompetensinya dalam bidang penelitian dan pengabdian kepada masyarakat. Adapun scope jurnal ini berkaitan dengan pendidikan, sosial sains dan konseling. Jurnal ini terbit enam kali dalam setahun, yaitu pada bulan ...