BIMA : Journal of Business and Innovation Management
Vol. 5 No. 1 (2022): Oktober

Pengaruh Online Customer Review Dan Online Customer Rating Terhadap Keputusan Pembelian Melalui Marketplace Shopee (Studi Kasus Pengguna Shopee di PPP Al – Istiqomah Cukir)

Nur Aini (Universitas Hasyim Asy'ari Tebuireng)
Tri Sudarwanto (Universitas Negeri Surabaya)
Lilis Sugi Rahayu Ningsih (Universitas Hasyim Asy'ari Tebuireng)



Article Info

Publish Date
04 Oct 2022

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh online customer review dan online customer rating terhadap keputusan pembelian melalui marketplace shopee. Metode pengumpulan data penelitian melalui kuesioner yang dibagikan kepada santriwati pengguna Shopee. Populasi dalam penelitian ini adalah santriwati pengguna Shopee di PP Al Istiqomah. Sampel ditentukan dengan menggunakan simple random sampling dan memperoleh 44 responden. Hasil penelitian menunjukkan bahwa : (1) Online customer review berpengaruh positif signifikan terhadap keputusan pembelian (2) Online customer rating tidak berpengaruh terhadap keputusan pembelian (3) Online customer review dan online customer rating secara simultan berpengaruh positif signifikan terhadap keputusan pembelian. Kata kunci: Online Customer Review; Online Customer Rating; Keputusan Pembelian

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

bima

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Fokus jurnal ini adalah publikasi bidang - bidang penelitian dalam ilmu manajemen seperti manajemen keuangan, manajemen pemasaran, manajemen sumber daya manusia, manajemen operasi, dan bisnis. Scopenya tidak terbatas pada bidang - bidang tersebut namun segala bidang - bidang ilmu yang relevan dengan ...