Jurnal Inovasi Penelitian dan Pengabdian Masyarakat
Vol. 2 No. 2 (2022): Desember

Pentingnya Manajemen Pendidikan Islam dalam Tri Pusat Pendidikan

Andi Tenriwaru (Institut Agama Islam Muhammadiyah Sinjai, Sinjai)
Safaruddin Safaruddin (Institut Agama Islam Muhammadiyah Sinjai, Sinjai)
Juhaeni Juhaeni (Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya, Surabaya)



Article Info

Publish Date
31 Dec 2022

Abstract

Tri pusat pendidikan merupakan tiga pusat atau dasar acuan pendidikan. Dalam islam, setiap orang dituntut untuk mempelajari pendidikan agama agar mereka memiliki ilmu pengetahuan sehingga mampu mengaktualisasikan nilai-nilai keagamaan dan keimanan sebagaimana yang diperintahkan dalam agama islam itu sendiri. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peranan manajemen pendidikan islam dalam tri pusat pendidikan. Adapun metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif dengan jenis penelitian studi Pustaka (Library Research). Hasil penelitian menunjukan bahwa manajemen pendidikan islam memiliki peranan yang besar terhadap tri pusat pendidikan, dimana dengan adanya manajemen pendidikan islam akan memberikan acuan dalam pengelolaan system berdasarkan dengan nilai-nilai keislaman yang dapat dipergunakan untuk keperluan apapun baik dalam lingkungan keluarga, sekolah maupun dilingkungan masyarakat.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JIPPMas

Publisher

Subject

Education Other

Description

JIPPMas merupakan Singkatan dari Jurnal Inovasi Penelitian dan Pengabdian Masyarakat merupakan media publikasi dalam bentuk artikel penelitian dan pengabdian kepada masyarakat. Artikel yang diterima untuk dipublikasikan di JIPPMas meliputi bidang penelitian dan pengabdian kepada masyarakat yang ...