Motivasi merupakan suatu tindakan yang bersifat mendorong seseorang untuk melakukan suatu hal ke arah yang lebih baik. Oleh karena itu mahasiswa perlu memiliki motivasi dalam mengikuti pembelajaran.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat motivasi SMP IT NURUL HUDA BATUJAY setelah mengikuti SE di dalam sebuah tim yang terlibat di dalam SE. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif.
Jurnal Pendidikan dan Konseling merupakan wadah bagi para peneliti untuk mengembangkan kompetensinya dalam bidang penelitian dan pengabdian kepada masyarakat. Adapun scope jurnal ini berkaitan dengan pendidikan, sosial sains dan konseling. Jurnal ini terbit enam kali dalam setahun, yaitu pada bulan ...