Jurnal Ilmiah Bashrah
Vol 1 No 01 (2021): EDISI APRIL 2021

PERAN PONDOK PESANTREN DALAM MEMBENTUK SIKAP NASIONALISME PONDOK PESANTREN AL FALAH KEC. WARUNGPRING PEMALANG

Mochamad Afroni (STIT Pemalang)
Lidya Nur Afifah (STIT Pemalang)



Article Info

Publish Date
08 Apr 2021

Abstract

Pokok dari Penelitian ini membahas tentang ;1.Untuk mengetahui bagaimana sikap nasionalisme santri di pondok pesantren Al Falah Kecamatan Warungpring Kabupaten Pemalang, 2. Untuk mengetahui Bagaimanakah proses pembentukan sikap nasiolisme santri di pondok pesantren Al Falah Kecamatan Warungpring Kabupaten Pemalang, 3.Untuk mengetahui kendala apa saja dalam proses pembentukan sikap nasionalisme santri di pondok pesantren Al Falah Kecamatan Warungpring Kabupaten Pemalang. Jenis penelitian yang penulis lakukan adalah deskriptif kualitatif .. Dalam penelitian ini pengumpulan data dilakukan dengan teknik observasi (pengamatan), wawancara (interview) dan dokumentasi. Teknik analisis data. Analisis data dalam penelitian ini yaitu dengan metode analisis kualitatif dilakukan sejak sebelum memasuki lapangan, selama dilapangan dan setelah selesai di lapangan. Hasil penelitian ini ialah; stimulus yang dapat diberikan oleh guru dalam pembelajaran diantaranya.1. Internalisasi sikap nasionalisme santri di pondok pesantren Al Falah Kecamatan Warungpring Kabupaten Pemalang, 2. Proses pembentukan sikap nasiolisme santri di pondok pesantren Al Falah Kecamatan Warungpring Kabupaten Pemalang, 3.Faktor-faktor yang mempengaruhi proses pembentukan sikap nasionalisme santri di pondok pesantren Al Falah Kecamatan Warungpring Kabupaten Pemalang.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

bashrah

Publisher

Subject

Religion Education Social Sciences Other

Description

Bashrah adalah Jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh Program Studi Pendidikan Bahasa Arab (PBA) STIT Pemalang, yang memiliki fokus kajian tentang pendidikan, pengajaran dan pengembangan di bidang pendidikan bahasa Arab dan kebahasa araban. Setiap edisi yang diterbitkan, mengangkat tema-tema kajian ...