BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol. 4 No. 1 (2023)

Digital Merketing sebagai upaya strategi marketing UMKM keripik kemplang di Desa Mangkujajar Kabupaten Lamongan

Sani Rusminah (Universitas Islam Lamongan)
Evi Yulia (Fakultas Ekonomi Universitas Islam Lamongan)
Ruswaji (Fakultas Ekonomi Universitas Islam Lamongan)
Dicafatikha Rizqi (Fakultas Ekonomi Universitas Islam Lamongan)
Bagus Subiantoro (Fakultas Ekonomi Universitas Islam Lamongan)



Article Info

Publish Date
19 Jan 2023

Abstract

Keripik kemplang merupakan makanan ringan yang banyak dijual oleh masyarakat Desa Mangkujajar. Namun usaha tersebut belum diolah dengan maksimal terutama dalam hal pemasarannya di era digital. Pengabdian ini bertujuan untuk meningkatkan minat, motivasi dan ketarampilan berwirausaha di era digital kepada masyarakat. Marketing digital bisa digunakan sebagai alternatif pemasaran UMKM keripik kemplang. Kegiatan ini dilaksanakan agar UMKM mampu untuk meningkatkan daya saingnya agar dapat terus berjalan dan berkembang. Salah satunya adalah dengan menerapkan digital marketing sebagai penunjang kegiatan usahanya. Digital marketing adalah sebuah produk teknologi informasi dimana berupa kegiatan mempromosikan produk dan atau jasa melalui media internet. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini adalah metode observasi dan wawancara dan pelaksanaan kegiatannya dilakukan dengan mengadakan sosialiasasi. Kesimpulan dari pengabdaina ini bahwa akan dilakukan pendampingan dalam hal kewirausahaan dan digital marketing dalam upaya mewujudkan kesejahteraan masyarakat. Kata Kunci: Digital Marketing, Strategi Pemasaran, Usaha Mikro Kecil Menengah Keripik kemplang merupakan makanan ringan yang banyak dijual oleh masyarakat Desa Mangkujajar. Namun usaha tersebut belum diolah dengan maksimal terutama dalam hal pemasarannya di era digital. Pengabdian ini bertujuan untuk meningkatkan minat, motivasi dan ketarampilan berwirausaha di era digital kepada masyarakat. Marketing digital bisa digunakan sebagai alternatif pemasaran UMKM keripik kemplang. Kegiatan ini dilaksanakan agar UMKM mampu untuk meningkatkan daya saingnya agar dapat terus berjalan dan berkembang. Salah satunya adalah dengan menerapkan digital marketing sebagai penunjang kegiatan usahanya. Digital marketing adalah sebuah produk teknologi informasi dimana berupa kegiatan mempromosikan produk dan atau jasa melalui media internet. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini adalah metode observasi dan wawancara dan pelaksanaan kegiatannya dilakukan dengan mengadakan sosialiasasi. Kesimpulan dari pengabdaina ini bahwa akan dilakukan pendampingan dalam hal kewirausahaan dan digital marketing dalam upaya mewujudkan kesejahteraan masyarakat. Kata Kunci: Digital Marketing, Strategi Pemasaran, Usaha Mikro Kecil Menengah

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

bernas

Publisher

Subject

Religion Agriculture, Biological Sciences & Forestry Humanities Dentistry Education Environmental Science Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Neuroscience Nursing Public Health Social Sciences Veterinary Other

Description

The aim of this journal publication is to disseminate the conceptual thoughts or ideas and research results that have been achieved in the area of community services. Bernas: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, particularly focuses on the main problems in the development of the sciences of ...