Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Agama Islam
Vol 1, No 2 (2021)

Faktor–Faktor Penyebab Kurangnya Minat Masyarakat Menabung Di Bmt Madani Sumatera Utara (Studi Kasus Masyarakat Tembung Pasar IX)

Dima Yulia (Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara)



Article Info

Publish Date
16 Oct 2021

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui faktor-faktor apa saja yang menyebabkan kurangnya minat masyarakat menabung di Bmt Masyarakat Madani Sumatera Utara. Penelitian ini merupakan jenis penelitian lapangan dengan pendekatan kualitatif dengan jumlah informan sebanyak 8 responden. Pengambilan data dilakukan dengan cara observasi secara langsung pada objek penelitian, wawancara dan kepustakaan. Berdasarkan hasil wawancara dan hasil analisis yang dilakukan maka dapat disimpulkan bahwa faktor-faktor Penyebab Kurangnya Minat Masyarakat Menabung Di BMT Masyarakat madani sumatera utara terdiri dari dua faktor yaitu faktor internal dan eksternal yang mana faktor internal terdiri dari persepsi, kepercayaan daan pengetahuan. Sedangkan faktor eksternal terdiri dari faktor  promosi dan fasilitas.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

jimpai

Publisher

Subject

Religion Education

Description

Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Agama Islam [JIMPAI] adalah jurnal ilmiah yang dikelola oleh Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (UMSU) dengan melibatkan seluruh komponen akademisi yang ada di Fakultas Agama Islam. JIMPAI adalah jurnal ilmiah yang menerbitkan dan menyebarluaskan hasil ...