ABSTRACTThe quality of food and services performed influences restaurant customer satisfaction. This type of research is quantitatively explanatory. The research population was customers of Nasi Krawu Mbuk Ju Gresik Restaurant, East Java, with a total sample of 80 customers. The results of the study prove that the quality of service and food significantly impact customer satisfaction at Nasi Krawu Mbuk Ju Restaurant simultaneously and partially. ABSTRAKKepuasan pelanggan rumah makan dipengaruhi kualitas makanan dan pelayanan yang dilakukan. Jenis penelitian ialah eksplanatori secara kuantitatif. Populasi penelitian ialah pelanggan Rumah Makan Nasi Krawu Mbuk Ju Gresik Jawa Timur dengan jumlah sampel sebanyak 80 pelanggan. Hasil penelitian membuktikan kualitas pelayanan dan makanan berdampak signifikan terhadap kepuasan pelanggan Rumah Makan Nasi Krawu Mbuk Ju secara simultan dan parsial
                        
                        
                        
                        
                            
                                Copyrights © 2023