Jurnal Tinta: Jurnal Ilmu Keguruan dan Pendidikan
Vol. 4 No. 2 (2022): Jurnal Tinta

ANALISIS NILAI-NILAI PENDIDIKAN ISLAM DALAM NOVEL KEMBARA RINDU KARYA HABIBURRAHMAN EL SHIRAZY

Mudhofar (Institut Agama Islam (IAI) Al-Qolam Malang)



Article Info

Publish Date
20 Sep 2022

Abstract

Analisis nilai nilai-nilai pendidikan dalam novel Kembara Rindu karya Habiburrahman El Shirazy. Sebuah studi kajian pustaka. Studi Pendidikan Agama Islam Kata kunci: Analisis nilai-nilai pendidikan islam, novel. Titik fokus penelitian ini adalah pada: Nilai-nilai pendidikan islam yang terkandung dalam novel "Bidadari Bermata Bening" karya Habiburrahman EI-Shirazy. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah: Nilai-nilai pendidikan Islam apa sajakah yang terkandung dalam novel Kembara Rindu karya Habiburrahman El-shirazy. Data dikumpulkan dengan menggunakan dekumentasi. dan metode analisis data yang diperoleh dari basil penelitian yang diuraikan dalam bentuk metode analisis deskriptif kualitatif dan tidak diolah dalam bentuk bilangan statistik. Penelitian ini menghasilkan temuan bahwa di dalam novel Kembara Rindu karya Habiburrahman EI Shirazy memiliki nilai-nilai pendidikan islam yang didapatkan melalui setiap kalimat, paragraf dalam novel tersebut.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jurnaltinta

Publisher

Subject

Religion Education Languange, Linguistic, Communication & Media Library & Information Science

Description

This Journal covers the area of Teaching learning in Indonesia and the science of Teaching Learning at educational system in such areas of teaching science, teaching social knowledge, teaching language, teaching religion, teaching culture and teaching technology and publishes articles biannually in ...