JIMAKUKERTA
Vol. 2 No. 3 (2022): JIMAKUKERTA

PEMBELAJARAN MATEMATIKA BERBASIS ISLAM

Wulandari Wulandari (Universitas Muhammadiyah Bengkulu)
Adiya Sri Diantini (Universitas Muhammadiyah Bengkulu)
Erico Febrian Aksan (Universitas Muhammadiyah Bengkulu)
Helga Helga (Universitas Muhammadiyah Bengkulu)
Desi Fitria (Universitas Muhammadiyah Bengkulu)



Article Info

Publish Date
30 Dec 2022

Abstract

Islam adalah agama yang “rahmatan lil‟alamin”, yang menjunjung tinggi keseimbangan kehidupan antara makhluk satu dengan lainnya. Islam sangat menekankan umatnya untuk belajar dan tahu (berpendidikan). Hal itu bisa dibuktikan dengan banyaknya seruan-seruan untuk belajar yang dapat kita temui baik di dalam Al-Qur‟an. Matematika merupakan bahasa yang digunakan dalam penciptaan alam semesta. Mempelajari dan memahami ayat-ayat Kauniyah (alam semesta) maka diperlukan matematika. Pemahaman tentang alam semesta akan bermuara pada ketakjuban akan kekuasaan Allah SWT. Selain itu, matematika juga mampu memberikan pendekatan yang lebih dalam untuk memahami ayatayat Qauliyah (Al-Qur‟an). Dan dengan adanya aspek matematika dalam Al-quran Hal ini akan dapat mematahkan “kepercayaan” sebagian orang yang meyakini bahwa matematika itu produk Barat. Kata Kunci: matematika, islam,

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JIMAKUKERTA

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Library & Information Science

Description

JIMAKUKERTA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) (e-ISSN: 2808-5566, p-ISSN: 2808-7569) adalah jurnal yang dikelola oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat dan diterbitkan oleh Universitas Muhammadiyah Bengkulu, jurnal ini akan diterbitkan 3 kali setahun dengan rentang ...