Zaitun :Jurnal Ilmu Kesehatan
Vol 10, No 2 (2022): Agustus 2022

Tingkat Pengetahuan tentang Pemenuhan Kebutuhan Spritual Pasien di Ruang Rawat Inap, RSIA Sitti Khadijah Kota Gorontalo

Pelealu, Arifandi (Unknown)
Syukur, Sabirin B (Unknown)
Syamsuddin, Fadli (Unknown)



Article Info

Publish Date
13 Jan 2023

Abstract

Keselamatan Pasien merupakan prioritas utama yang harus diprogramkan oleh rumah sakit dengan tujuan melindungi pasien agar tetap aman.Tujuan penelitian untuk mengetahui gambaran budaya perawat dalam melaksanakan pelayanan kesehatan terhadap keselamatan pasien.Desain penelitian menggunakan deskriptif kuantitatif.Populasi penelitian ini perawat di RSIA Sitti Khadijah yakni 30 responden.Sampel penelitian menggunakan simple random sampling.Pengumpulan data menggunakan kuesioner.Hasil penelitian menunjukkan ketepatan pengidentifikasi pasien tecapai 30 responden. Pengurangan resiko infeksi tercapai (73,3%), dan tidak tercapai (26,7%). Pengurangan resiko jatuh tercapai (83,3%), dan tidak tercapai (16,7%). Maka dapat disimpulkan dalamĀ  ketepatan pengidentifikasi pasien, pengurangan risiko infeksi, dan pengurangan risiko jatuh harus dilaksanakan dengan optimal oleh seluruh perawat, sehingga dapat meminimalisir kejadian yang tidak diharapkan. Perawat diharapkan agar dapat meningkatkan budaya keselamatan pasien

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

Zaitun

Publisher

Subject

Health Professions Medicine & Pharmacology Nursing Public Health

Description

Focus and Scope The focus of this journal is the dissemination of information related to nursing research and evidence-based study on urban nursing issues in low-middle-income countries. It covers particular issues on education, practice, and research. The journal also considers the presentation of ...