Jurnal Teologi Biblika
Vol 7 No 2 (2022): Oktober 2022

KESETIAAN JEMAAT DALAM BERIBADAH PASCA PANDEMI COVID-19 DITINJAU DARI IBRANI 10:19-25

Tabita Kustiati (Sekolah Tinggi Teologi Injili Indonesia Batam)



Article Info

Publish Date
31 Oct 2022

Abstract

Penelitian ini dimaksudkan untuk menganalisa kesetiaan jemaat dalam beribadah pasca pandemi Covid-19 ditinjau dari Ibrani 10:19-25. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif analisis taksonomi dengan menggunakan penelitian penafsiran Alkitab secara induktif. berdasarkan tiga sub focus (1) Alasan kesetiaan dalam beribadah (2) Sikap dalam menghadap Allah (3) Tujuan datang beribadah. Hasil penelitian menunjukkan pentingnya beribadah bersama. Karena beribadah merupakan bentuk syukur kita akan pengorbanan Krsitus dan banyak keuntungan ketika beribadah bersama-sama, saling menguatkan satu dengan yang lainnya. Pentingnya kesetiaan dalam beribadah menjadi motivasi agar gereja terus berjuang meningkatkan pelayanan pasca pandemi Covid -19 dalam ibadah bersama dengan tetap memperhatikan protocol kesehatan

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jtb

Publisher

Subject

Religion Education

Description

Jurnal Teologi Biblika diterbitkan oleh Sekolah Tinggi Teologi (STT) Biblika Jakarta. Membahas mengenai Teologi, Agama dan Masyarakat untuk menyampaikan pemikiran-pemikiran teologis untuk membangun spiritualitas para hamba-hamba Tuhan, pendidik, mahasiswa, gereja dan ...