jurnal penelitian multidisiplin
Vol 2 No 1 (2023): Jurnal Penelitian Multidisiplin

POLICY PAPER KEBIJAKAN PENGELOLAAN SAMPAH DI PROVINSI BALI: PROBLEMATIKA DAN SOLUSI: Pengelolaan Sampah Bali, Kebijakan Pengelolan Sampah, Good Environmental Governance (GEG)

I Putu Wira Utama (Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Provinsi Bali)



Article Info

Publish Date
27 Feb 2023

Abstract

Policy Paper ini bertujuan untuk memberikan gambaran kebijakan pengelolaan sampah di Provinsi Bali, dan dari problematika yang terjadi di lapangan dapat dirumuskan solusi sekaligus rekomendasi kebijakan dalam mengoptimalkan pengelolaan sampah di Bali. Metode yang digunakan dalam penyusunan policy papar ini adalah pendekatan kualitatif, dimana proses pengumpulan data diperoleh melalui kajian pustaka,  observasi, dan  Focus Group Disscusion (FGD) antar  pemangku kepentingan (stakeholder). Dari hasil dan pembahasan maka dapat ditemukan alternatif solusi dan rekomendasi kebijakan didalam optimalisasi pengelolaan sampah di Provinsi Bali. Diharapkan pengelolaan sampah di Provinsi Bali dapat tertangani secara cepat dan tepat serta terintegrasi antar komponen.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jupm

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Economics, Econometrics & Finance Education Languange, Linguistic, Communication & Media Public Health

Description

Jurnal yang menerbitkan artikel penelitian yang mencangkup multidisiplin, yang meliputi : Humaniora dan ilmu sosial, ilmu politik kontemporer, ilmu pendidikan, ilmu agama dan filsafat, ilmu teknik, bisnis dan ekonomi, Koperasi, teknologi, ilmu kesehatan, ilmu kedokteran, pengembangan SDM, ilmu seni ...