JURNAL PENDIDIKAN TAMBUSAI
Vol. 7 No. 1 (2023): April 2023

Pengaruh Kelengkapan Produk, Harga dan Pelayanan terhadap Kepuasan Pelanggan di Toko Rovin’s Kecamatan Prajekan Kabupaten Bondowoso

Nia Sinta Nuriah (Program Studi Ekonomi Manajemen, Universitas Muhammadiyah Jember)
Budi Santoso (Program Studi Ekonomi Manajemen, Universitas Muhammadiyah Jember)
Retno Endah Supeni (Program Studi Ekonomi Manajemen, Universitas Muhammadiyah Jember)
Wenny Murtalining Tyas (Program Studi Ekonomi Manajemen, Universitas Muhammadiyah Jember)



Article Info

Publish Date
05 Mar 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kelengkapan produk, harga dan pelayanan terhadap kepuasan pelanggan di Toko Rovin’s Prajekan Bondowoso. Dimana dalam penelitian ini menggunakan 3 dimensi untuk dijadikan sebuah variabel yaitu, kelengkapan produk (X1), harga (X2) dan pelayanan (X3). Jenis penelitian yang digunakan adalah kuantitatif. Sampel yang dipilih merupakan pelanggan Toko Rovin’s Prajekan Bondowoso sebanyak 150 orang . Analisis data yang digunakan adalah regresi linier berganda, sedangkan pengujian hipotesisnya menggunakan uji t dan uji f. Hasil penelitian menunjukkan kelengkapan produk, harga dan pelayanan berpengaruh positif terhadap kepuasan pelanggan secara parsial. Sedangkan hasil uji f menunjukkan secara bersama-sama (simultan) kelengkapan produk, harga dan pelayanan berpengaruh signifikan terhadap kepuasan pelanggan.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jptam

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Pendidikan Tambusai is Jurnal Electronic which contains the results of research and literature studies related to the field of education, including; regulation of education, learning activities, learning strategies, teacher professionalism, students, education and education personnel, issues ...