Jurnal Teknik
Vol 20 No 2 (2022): Jurnal Teknik

Rancangan Aplikasi Laporan Keuangan Pada PT. Mentari Gorontalo Mootilango

Muthia Muthia (Universitas Negeri Gorontalo)
Manda Rohandi (Universitas Negeri Gorontalo)
Arif Dwinanto (Universitas Negeri Gorontalo)



Article Info

Publish Date
31 Dec 2022

Abstract

Penggunaan microsoft exel dalam pengolahan data keuangan pada PT Mentari Gorontalo Mootilango dinilai kurang efisien, karena setiap pembuatan laporan baru, harus membuat file baru dan juga memasukan rumus-rumus kembali secara manual, hal ini dinilai memperlambat proses dalam pembuatan laporan keuangan. Tujuan penelitian ini adalah merancang Sistem Laporan Keuangan pada PT. Mentari Gorontalo Motilango. Penelitian ini menggunakan metode pengembangan system Prototipe. Hasil dari penelitian ini merupakan rancangan sistem aplikasi keuangan yang dapat di gunakan pada PT. Mentari Gorontalo yang dibangun berdasarkan tahapan-tahapan yang meliputi pengumpulan data, analisis data, analisis kebutuhan sistem, desain sistem, pengujian sistem dan impelmentasi sistem. Sistem Laporan Kenuangan mampu membantu perusahaan khususnya pada bagian manajemen keuangan dalam melakukan pengelolaan keuangan serta pelaporan data keuangan.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jt

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Electrical & Electronics Engineering Industrial & Manufacturing Engineering Mechanical Engineering

Description

Jurnal Teknik (JT) is a peer-reviewed journal published by Faculty of Engineering, State University of Gorontalo. JT is published two times annually, in June and December. JT provides a place for academics, researchers, and practitioners to publish scientific articles. The scope of the articles ...