IC Tech: Majalah Ilmiah
Vol 12 No 1 (2017): IC-Tech Volume XII No.1 April 2017

EFEKTIVITAS ARSITEKTUR APLIKASI JAVA GUI SWING DENGAN METODE MODEL-VIEW-CONTROLLER

Arochman Arochman (STMIK Widya Pratama)
Tory Ariyanto (STMIK Widya Pratama)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2017

Abstract

Java merupakan bahasa pemrograman yang matang. Java menyediakan fitur komponen Swing yang memuat semua kelas-kelas yang dibutuhkan untuk membuat aplikasi berbasis GUI. Penggunaan Swing pada pengembangan aplikasi berbasis GUI memberikan kemudahan. Akan tetapi, dalam arsitektur aplikasi memiliki kode yang sangat “kotor” dan kurang efektif. Di mana kode yang berisi pengendalian terhadap event komponen Swing bercampur dengan kode yang berisi aturan bisnis dan kode yang berisi manipulasi terhadap data (Bima, 2011). Pada tahun 1970-an Trygve Reenkaug memunculkan ide untuk memisahkan proses logika aplikasi dengan antarmuka pada aplikasi web. Dari ide tersebut munculah sebuah pattern Model-View-Controller atau yang dikenal dengan metode MVC. Sebuah metode yang mampu memudahkan dalam pengembangan dan perubahan antar muka aplikasi web. Berdasarkan permasalahan yang serupa pada arsitektur Java GUI Swing akan digunakan metode MVC untuk meningkatkan efektifitas arsitektur Java GUI Swing.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

ictech

Publisher

Subject

Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance

Description

Sistem Informasi Rekayasa Perangkat Lunak dan pengembangannya. Kecerdasan buatan dan aplikasinya Komunikasi data dan sistem keamanan Rekayasa Perangkat Lunak dan pengembangannya Image Processing / Olah citra Sistem Informasi Geografis Vision komputer dan Pengenalan pola Sistem Informasi ...