Evaluasi meliputi mengukur dan menilai. Evaluasi merupakan proses penilaian pertumbuhan siswa dalam proses belajar mengajar. Setiap siswa mempunyai kemampuan yang bervariasi dari yang cepat, sedang dan lambat. Sebelum mengevaluasi hal perlu diperhatikan adalah prinsip evaluasi, manfaat evaluasi, syarat melakukan evaluasi dan tujuan melakukan evaluasi. Namun, sekarang ini guru kurang memperhatikan hal tersebut serta banyak dijumpai guru yang memanipulasi nilai siswa. Akibat dari memanipulasi nilai akan berdampak buruk bagi siswanya.
Copyrights © 2023