Seminar Ilmiah Nasional Teknologi, Sains, dan Sosial Humaniora (SINTESA)
Vol 5 (2022): PROSIDING SINTESA

Analisis CAPEX Budgeting Sebagai Alat Kontrol Pembelian Pada AVANI Seminyak Bali Resort

Ni Kadek Linda Aristiana Wandari (Unknown)
Ni Luh Putu Sri Purnama Pradnyani (Unknown)
I Made Dwi Wira Ardana (Unknown)



Article Info

Publish Date
19 Jan 2023

Abstract

ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk untuk mengetahuicapex budgeting sebagai alat controlpembelianpadaAVANISeminyakBaliResort.Penelitianinimenggunakanpendekatananalisiskuantitatifdeskriptif.HasilpenelitianmenunjukkansetiapResortmelengkapifasilitasnyadengan memaksimumkan laba dan meminimkan biaya yang ada. Untuk mencapaitujuan perusahaan,dalammelaksanakan laba maka setiap perusahaan perlu menyusunsuatu perencanaan yaitu suatu anggaran yang menyeluruh tentang kegiatan perusahaanpadawaktuyangakandatangyangdibuatberdasarkandatawaktusebelumnyayangdisesuaikan dengan kondisi dimasa mendatang.Berdasarkan hasil penelitian tersebut makaCAPEXbudgetingpadaperusahaanini,perusahaanbisamengaturdalampengeluaranpembelian danmeminimalkanbiaya untukpengeluaran pembelian yang akandilakukandapat meminimalkan biaya untuk pengeluaran pembelian yang akan dilakukan.Katakunci:kontrol,CAPEX, budgeting

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

sintesa

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Computer Science & IT Education Health Professions Social Sciences

Description

Prosiding SINTESA merupakan sebuah forum ilmiah berupa seminar nasional bagi dosen dan peneliti dalam mendiseminasikan atau memublikasikan hasil penelitian serta pemikiran kritis dalam bidang teknologi, sains, dan sosial humaniora. Wadah berbagi pengetahuan, best practices, serta inspirasi bagi para ...