Jurnal Darma Agung
Vol 30 No 1 (2022): APRIL

PERSEPSI MASYARAKAT TERHADAP KUALITAS BUS TRANS MEBIDANG

Yusuf Aulia Lubis (Universitas Darma Agung)



Article Info

Publish Date
30 Sep 2022

Abstract

Jasa angkutan transportasi merupakan hal yang vital sebagai penunjang kehidupan manusia sehari-hari terlebih dalam bidang barng logistic. Transportasi dikatakan sistemnya baik ketika biaya yang dikeluarkan pelanggan sedikit atau ekonomis dan bisa dijangkau oleh semua lapisan masyarakat. Namun untuk ini masih belum terwujud karena biaya masih ditentukan oleh pemerintah dan organisasi angkutan umum tanpa keikut sertaan masyarakat . Dari segi keamanan, kenyamanan serta layak, mudah dan efisiensi kualitas pelayanannya rendah. Oleh sebab itu pengguna kendaraan pribadi menyebabkan kemacetan, inefisiensi penggunaan ruang jalan, dan mengurangi kapasitas jalan. Untuk mengurangi kemacetan di kota Medan, pemerintah kota Medan mengadakan kerjasama dengan Kabupaten Deli Serdang dan Kota Binjai; Bus Trans Mebidang didirikan untuk mengatasi kemacetan.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jurnaluda

Publisher

Subject

Humanities Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Library & Information Science Materials Science & Nanotechnology Social Sciences

Description

Journal Focus of the Darma Agung Journal is multidisciplinary research to the lecturers, students and related institutions, especially in Indonesia which leads to an increasing in Indonesian Human Development Index. The scope includes collection of the results of research, studies or community ...