UNESA Journal of Chemical Education
Vol. 10 No. 3 (2021)

PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK BERORIENTASI MODEL INDUKTIF UNTUK MELATIHKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS PESERTA DIDIK KELAS XI SMA PADA MATERI TERMOKIMIA

Prima, Lucky (Unknown)
Mitarlis (Unknown)



Article Info

Publish Date
26 Jul 2021

Abstract

Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan kelayakan LKPD berorientasi induktif untuk melatihkan keterampilan berpikir kritis peserta didik pada materi termokimia. Maksud dari analisis ini adalah untuk memaparkan kelayakan LKPD yang dikembangkan diperiksa dari validitas, kepraktisan, dan keefektifan. Metode analisis menggunakan rancangan research and development (R&D) melalui tahapan pengembangan dan validasi LKPD. Uji coba dilakukan secara terbatas untuk mendapatkan data empiris kepraktisan dilakukan di salah satu SMAN di Surabaya dengan One-Group Pretest-Posttest Design pada 7 peserta didik kelas XI MIA yang dipilih secara acak. Instrumen penelitian yang dipakai yaitu lembar telaah, lembar kevalidan, lembar tes, lembar pengamatan aktivitas siswa, dan angket respon siswa. Berdasarkan hasil penelitian dan analisis data, dapat disimpulkan bahwa pengembangan LKPD materi termokimia berorientasi model induktif untuk melatih keterampilan berpikir kritis yang memadai serta dipakai dengan memenuhi kategori valid dengan persentase 82,1275%, efektif dengan N-Gain yang diperoleh antara 0,7-1,0, dan kepraktisan dengan persentase ? 61% mendapatkan respon positif.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

journal-of-chemical-education

Publisher

Subject

Chemistry Computer Science & IT Education Other

Description

UNESA Journal of Chemical Education is Online Journal for communicating and reviews covering all chemical education research which published articles in three times a year by Chemistry Department, Chemical Education Study Program, Faculty of Mathematics and Natural Sciences, State University of ...