Orietasi masa depan pada remaja menjadi penting karena dapat memprediksi siswa dalam prestasiakademik dan prilaku siswa. Siswa di harapakan memiliki orientasi masa depan yang baik. Dalammeningkatkan orientasi masa depan dibutuhkan kemampuan dalam membuat tujuan. Tujuan daripenelitian ini adalah untuk mengetahui apakah ada hubungan antara goal setting dengan orientasimasa depan. Penelitian ini dilakukan menggunakan metode kuantitatif dan pengambilan sampedengan menggunakan Teknik purposive sampling. Subjek dalam penelitian ini merupakan siswa smpkelas VIII dengan jumlah 378 siswa. Alat ukur dalam penelitian ini sisusun oleh peneliti berdasarkanteori orientasi masa depan dari Nurmi (1989) dan teori goal setting dari Locke dan Latham (1981).Analisis menggunakan analisis regresi. Hasil dalam penelitian menunjukan adanya hubungan yangsignifikan antara goal setting dengan orientasi masa depan siswa SMP ( r=0,718, p<0,05).
Copyrights © 2020