ABIS: Accounting and Business Information Systems Journal
Vol 9, No 4 (2021): November

ANALISIS MANFAAT PENERAPAN SISTEM INFORMASI DESA DI KABUPATEN BANTUL

Jessica Gita Elvira Thanos (Magister Akuntansi)



Article Info

Publish Date
12 Nov 2021

Abstract

Tujuan – Penelitian ini menganalisis manfaat penerapan Sistem Kabupaten Bantul, sejauh mana sistem mampu memberikan masyarakat. Metode Penelitian – Penelitian ini menggunakan model Delone dimodifikasi dengan beberapa variabel dari model UTAUT yaitu Pengaruh Sosial dan Kondisi Pemfasilitasi. Temuan – Hasil penelitian menunjukkan bahwa Penggunaan desa dipengaruhi oleh Ekspektasi Usaha, Pengaruh Sosial dan Kualitas Sistem, Kualitas Layanan dan Kualitas Informasiterhadap Kepuasan Penggunanya. Penggunaan sistem dan Kepuasan memiliki pengaruh terhadap Manfaat yang diterima penggunanya. Penggunaan Sistem Informasi Desa tidak dipengaruhi oleh Kondisi Kualitas Sistem dan Kualitas Informasi. Begitu pula dengantidak dipengaruhi oleh Penggunaan Sistem Informasi Desa. 

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

abis

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

ABIS : Accounting and Bussiness Information Systems Journal, terbitan ini berisi artikel bidang ilmu Akuntansi dan Sistem Informasi yang diterbitkan secara berkala satu tahun 4 kali yaitu pada bulan Februari, Mei, Agustus dan ...