eProceedings of Engineering
Vol 8, No 5 (2021): Oktober 2021

Online Monitoring Dan Kontrol Besaran Pressure Dan Flow Pada Prototipe Perpipaan Minyak Dengan Menggunakan Pole Placement Pada Networked Control System

Febrian Fajar Akmal (Telkom University)
Erwin Susanto (Telkom University)
Muhammad Ridho Rosa (Telkom University)



Article Info

Publish Date
01 Oct 2021

Abstract

Sistem perpipaan merupakan hal yang penting karena sebagai penyalur minyak dari sumur minyak ke tempat penampungan minyak. Sistem perpipaan memiliki masalah seperti pressure drop dan kebocoran. Untuk mengatasinya permasalahan tersebut dibutuhkan suatu sistem yang dapat memantau dan mengendalikan fluida di dalam sistem perpipaan. Pada penelitian tugas akhir ini dirancang sebuah sistem online monitoring dan kendali besaran pressure dan flow sistem prototipe perpipaan minyak. Sistem kendali menggunakan metode pole placement yang diterapkan pada skema Network Control System (NCS). Sistem Network Control System (NCS) menggunakan bluetooth sebagai media komunikasinya.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

engineering

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Engineering Industrial & Manufacturing Engineering

Description

Merupakan media publikasi karya ilmiah lulusan Universitas Telkom yang berisi tentang kajian teknik. Karya Tulis ilmiah yang diunggah akan melalui prosedur pemeriksaan (reviewer) dan approval pembimbing ...