Jurnal Ilmu Akuntansi dan Bisnis Syariah (AKSY)
Vol 4, No 1 (2022): AKSY: Jurnal Ilmu Akuntansi dan Bisnis Syariah

MANAJEMEN RISIKO KEUANGAN DALAM TINJAUAN ISLAM

Dudang Gojali (UIN Sunan Gunung Djati Bandung)



Article Info

Publish Date
31 Jan 2022

Abstract

Risiko merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari setiap kegiatan. Karena masadepan itu sulit diprediksi. Tidak ada seorang pun di dunia ini yang tahu persis apayang akan terjadi di masa depan, bahkan mungkin sedetik. Selalu ada faktorketidakpastian yang menciptakan risiko. Manajemen risiko merupakan suatu prosesdimana identifikasi, analisis, penilaian, pengendalian, dan upaya untuk menghindariatau menghapus risiko yang tidak dapat diterima. Dalam suatu perusahaan,manajemen risiko merupakan suatu proses perencanaan, pengaturan danpengontrolan aktivitas sebuah organisasi dalam meminimalisir risiko pendapatansuatu perusahaan. (Djojosoedarso, 1999). Sistem manajemen risiko yangkomprehensif harus mencakup tiga komponen yaitu lingkungan manajemen risikoyang tepat dan kebijakan serta prosedur yang baik, proses pengukuran, mitigasi danpemantauan yang tepat, dan pengendalian internal yang tepat

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

aksy

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Ilmu Akuntansi dan Bisnis Syariah (AKSY) is a peer-reviewed and open access (OA) journal that is published twice a year, every January and July (six months). Published by Islamic Accounting Department, Faculty of Islamic Economics and Business, UIN SGD Bandung. This journal concentrates on ...