MetaKom : Jurnal Kajian Komunikasi
Vol. 6 No. 2 (2022)

PENGARUH TERPAAN INFORMASI COVID-19 VARIAN OMICRON DI MEDIA SOSIAL TERHADAP SIKAP MASYARAKAT KOTA BANDAR LAMPUNG PADA PROTOKOL KESEHATAN

Wulan Suciska (Universitas Lampung)
Prayoga Ardhi Pratama (FISIP UNILA)
Nanang Trenggono (Universitas Lampung)



Article Info

Publish Date
20 Sep 2022

Abstract

Pandemi Covid-19 telah berjalan dalam kurun waktu 2 tahun dan belum ada tanda-tanda akan berakhir. Pemerintah masih menerapkan Pemberlakukan Pembatasan Kegiatan masyarakat (PPKM) sebagai salah satu cara menekan laju kenaikan orang-orang terpapar Covid-19. Baru saja masyarakat sedikit mendapatkan kelonggoran sebuah varian covid-19 muncul yakni varian omicron dengan tingkat penularan yang lebih cepat dibandingkan dengan varian lain. Melalui media masyarakat mengikuti perkembangan terkini pandemi Covid-19. Terpaan informasi akan membentuk sebuah persepsi masyarakat dan sikap yang ditimbulkan sebagai akibat konsumsi informasi. Perilaku inilah yang menjadi landasan penelitan yakni untuk melihat bagaimana sikap masyarakat dimassa pandemi. Dengan menggunakan metode penelitian kuantitatif penelitian ini mencoba untuk mendeskripsikan sikap masyarakat yang terbentuk dari terpaan informasi covid-19.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

metakom

Publisher

Subject

Languange, Linguistic, Communication & Media Library & Information Science Social Sciences

Description

Jurnal MetaKom merupakan peer-reviewed journal yang diterbitkan oleh Jurusan Ilmu Komunikasi, FISIP, Universitas Lampung. Jurnal Kajian Komunikasi MetaKom menampung pemikiran-pemikiran dan hasil penelitian dari komunitas akademis. Terbit dua kali setahun, Jurnal MetaKom diharapkan mampu ...