Jurnal Ekonomi Syariah Pelita Bangsa
Vol. 8 No. 01 (2023): JESPB Edisi April 2023

Indeks Literasi Zakat : Sebuah Metode dalam Pendekatan Pengukuran Zakat

Salmarani Salsabila (Unknown)
M Fuad Hadziq (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2023

Abstract

Zakat merupakan salah satu rukun Islam yang wajib dilaksanakan oleh setiap umat muslim di dunia sehingga potensi dananya sangat besar. Akan tetapi pengukuran tentang zakat sangat sedikit kajian terhadap literasi mengingat masih banyak masyarakat yang belum teredukasi dengan baik tentang persoalan zakat. Studi ini menganalisis tentang cara atau metode dalam mengukur literasi zakat. Penelitian ini bersifat kualitatif deskriptif ekspalanatif. Adapun metodenya menggunakan dengan metode konten analisis dengan mengambil referensi dari sumber primer dan sekunder terutama jurnal bereputasi. Adapun hasil penelitian menunjukkan bahwa salah satu metode pengukuran dalam bidang zakat dapat dilakukan dengan menggunakan metode indeks literasi zakat. Teknisnya dengan mengukur nilai pembobotan untuk setiap komponen yang ada pada ILZ. Lalu melakukan perhitungan dengan menggunakan Simple Weighted Index dengan membobotkan setiap indikatornya.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jespb

Publisher

Subject

Religion Education

Description

Jurnal Ekonomi Syariah Pelita Bangsa is a peer review of national journals published by Sharia Economics Study Program, Faculty of Islamic Religion, University of Pelita Bangsa, Bekasi. Editors appreciately welcome all public especially academics, researchers, and educators to donate their ...