Indonesian Journal of Physical Activity
Vol. 2 No. 2 (2022): Mei-Oktober

Survei Minat Kegiatan Ekstrakurikuler Futsal pada Sekolah MTS Daruhl Ihsan Munte Kabupaten Jeneponto

Risaldi (Pendidikan Jasmani Universitas Megarezky)
Muh. Ilham Budi Utama (Universitas Megarezky)
Awaluddin (Universitas Megarezky)
Aminuddin (Universitas Megarezky)



Article Info

Publish Date
21 Feb 2023

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui tingkat minat siswa dalam mengikuti kegiatan ekstrakurikuler futsal di MTS Darul Ihsan Munte Kabupaten Jeneponto. Jenis penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah penelitian Deskriptif. Metode penelitian survei kuantitatif adalah penelitian yang memiliki sampel dari populasi tertentu dengan memenfatkan kuesioner sebagai alat untuk mengumpulkan data yang pokok. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan dapat disimpulkan bahwa Tingkat Minat siswa dalam mengikuti kegiatan ekstrakurikuler futsal di MTS darul ihsan munte kabupaten jeneponto yang dilakukan di sekolah berada pada kategori sedang dan tinggi dengan rata-rata persentase 43,3% - 70% yang ditunjukkan dari keseluruhan indikator.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

ijophya

Publisher

Subject

Education Other

Description

Indonesian Journal of Physical Activity (IJOPHYA) is a national scientific journals are open to seeking innovation, creativity and novelty. The aim of the journal is to facilitate scientific publication of the results of researches in Indonesia and participate to boost the quality and quantity of ...