Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol 6, No 3 (2023): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT

PENERAPAN SISTEM PENGUKURAN SUHU TUBUH MENGGUNAKAN PENCITRAAN THERMAL SEBAGAI LANGKAH PENCEGAHAN PENYEBARAN COVID-19 DI PUSKESMAS KECAMATAN LANGSA LAMA

Munawir Munawir (Universitas Samudra)
Novianda Novianda (Universitas Samudra)
Irwansyah Irwansyah (Universitas Samudra)



Article Info

Publish Date
29 Apr 2023

Abstract

Penyebaran covid-19 masih menjadi ancaman mulai di mulai tahun 2019 sampai saat ini berbagai cara digunakan untuk mengatasi penyebaran covid-19 oleh pemerintah salah satunya dengan social distancing.  Selama ini pengukuran suhu pada umumnya masih menggunakan thermo gun yang mana pengukurannya masih melibatkan petugas. Tujuan pengabdian masyarakat adalah merancang dan menerapkan teknologi sistem pengukuran suhu tubuh menggunakan pencitraan thermal berbasis internet of things pada mitra dalam hal ini Puskesmas Langsa Lama sehingga diharapkan dapat mencegah penyebaran covid-19 di lingkungan mitra.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

martabe

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Arts Humanities Education Social Sciences

Description

Martabe Journal -Jurnal Pengabdian Masyarakat, published by Institute of Research and Community Service Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan. This journal contains the results of publication lecturers to the community of agrokompleks, Teacher Training and Science of teknosains, and sosbudkum ...