JURNAL PengaMAS


SIRKUMSISI GRATIS DI LINGKUNGAN KELURAHAN TAKOMA KOTA TERNATE

Fathul Rizky Syamsu Imam (Fakultas Kedokteran Universitas Khairun)



Article Info

Publish Date
18 Apr 2023

Abstract

Sikumsisi merupakan salah tindakan bedah minor yang secara medis sangat bermanfaat bagi kesehatan. Namun, praktik sirkumsisi tidak ditanggung secara penuh oleh BPJS Kesehatan, sehigga sebagian masyarakat tidak bisa mendapatkan pelayanan ini karena masalah biaya. Pengabdian telah dilaksanakan di Klinik Ibu dan Anak Ananda, mulai tanggal 14 November 2020 sampai tanggal 12 Desember 2020. Kegiatan pengabdian yang terlaksana berupa Sirkumsisi dengan jumlah sebanyak 29 orang. Tujuan dari kegiatan ini yakni dapat memberikan pelayanan Sirkumsisi secara gratis khususnya kepada masyarakat golongan ekonomi bawah, serta edukasi akan pentingnya kebersihan dan kesehatan organ kelamin.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

pengamas

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

PengaMAS (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat) berisi hasil-hasil kegiatan pengabdian kepada masyarakat berupa penerapan berbagai bidang ilmu diantaranya pendidikan, teknik, pertanian, Kehutanan, Perikanan dan Kelautan, sosial humaniora, komputer, kedokteran dan ...