Education, Language, and Arts: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol. 2 No. 1 April (2023): Education, Language, and Arts: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat

Pelatihan Musik Tradisional Lampung bagi Remaja di Desa Rejosari Mataram Kecamatan Seputih Mataram Kabupaten Lampung Tengah

Afrizal Yudha Setiawan (Universitas Lampung)



Article Info

Publish Date
26 Apr 2023

Abstract

Abstrak Musik tradisional Lampung semestinya dipelajari oleh para remaja sebagai generasi penerus kebudayaan Lampung sebagai bentuk pelestarian. Upaya pelestarian musik tradisional Lampung dapat dilakukan melalui beberapa bentuk kegiatan diantaranya adalah kegiatan sosialisasi dan pelatihan. Berdasarkan hasil kegiatan pengabdian terdahulu, maka dibutuhkan adanya pelatihan musik tradisional Lampung yang berfokus pada alat musik Gamolan bagi remaja di Desa Rejosari Mataram Kecamatan Seputih Mataram Kabupaten Lampung Tengah. Dengan demikian tujuan kegiatan pengabdian ini adalah untuk memberikan pelatihan musik tradisional Lampung pada remaja di lokasi tersebut. Berdasarkan hasil kegiatan pelatihan yang telah dilakukan maka dapat disimpulkan bahwa pelatihan pelatihan musik tradisional Lampung pada remaja Desa Rejosari Mataram Kecamatan Seputih Mataram Kabupaten Lampung Tengah dapat terlaksana dengan baik. Tujuan kegiatan pelatihan sebagai salah satu bentuk upaya pelestarian musik tradisional Lampung di lokasi tersebut dapat tercapai. Hal tersebut ditunjukkan dengan data bahwa para remaja sebagai peserta pelatihan mampu memainkan 3 Tabuh menggunakan alat musik Gamolan, yaitu Tabuh Layang Kasiwan, Tabuh Alau-Alau, dan Tabuh Semerdung Serlia. Berdasarkan hasil pretest dan posstest keterampilan peserta pelatihan diperoleh peningkatan keterampilan sebesar 19, 50 %. Kata kunci: pelatihan, musik tradisional Lampung, remaja Abstract Lampung traditional music should be learned by teenagers as the next generation of Lampung culture as a form of preservation. Efforts to preserve Lampung traditional music can be carried out through several forms of activity including socialization and training activities. Based on the results of previous service activities, it is necessary to have traditional Lampung music training that focuses on Gamolan musical instruments for teenagers in Rejosari Mataram Village, Seputih Mataram District, Central Lampung Regency. Thus the purpose of this service activity is to provide traditional Lampung music training to youth in that location. Based on the results of the training activities that have been carried out, it can be concluded that traditional Lampung music training for adolescents in Rejosari Mataram Village, Seputih Mataram District, Central Lampung Regency can be carried out well. The purpose of the training activities as a form of efforts to preserve Lampung traditional music at that location can be achieved. This is shown by the data that the youth as trainees were able to play 3 percussion instruments using Gamolan musical instruments, namely the Kasiwan kite tabuh, the Alau-Alau tabuh, and the Semerdung Serlia tabuh. Based on the results of the pretest and posttest skills of the trainees, the skill increase was obtained by 19.50%. Keywords: training, Lampung traditional music, youth.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

ela

Publisher

Subject

Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences Other

Description

Education, Language, and Arts: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, terbit April dan September. Ini adalah jurnal yang terbit menyediakan forum bagi akademisi, praktisi, dan perwakilan masyarakat untuk mengeksplorasi masalah dan merenungkan praktik yang berkaitan dengan berbagai aktivitas yang ...