ABSTRAK Latar Belakang : Setiap anak yang dirawat di rumah sakit akan memperlihatkan kecemasan tergantung dari karakter anak pra sekolah, karena itu untuk menurunkan respon kecemasan anak maka diperlukan perawatan dengan memberikan permainan. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui pengaruh terapi bermain unoccupied behaviour terhadap tingkat kecemasan pada anak usia pra sekolah (2-5 tahun) di klinik Biyubi Kota Bengkulu.Metode : Desain penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah pra experiment dengan one-group pre-post test design. Populasi dalam penelitian ini adalah semua anak yang melakukan penimbangan di ruang poli anak Klinik Biyubi Land. Sampel sebanyak 10 orang dengan menggunakan teknik purposive sampling. Analisis dengan analisa univariat dan bivariat dengan menggunakan uji statistik Paired T-Test.Hasil : Berdasarkan analisis Uji Paired T-Test didapatkan hasil p = 0.001 < 0.05 berarti ada pengaruh tingkat terapi bermain unoccupied behaviour terhadap tingkat kecemasan anak prasekolah (2-5 tahun) di Klinik Biyubi Land.Simpulan : Terapi bermain dapat menurunkan respon kecemasan pada anak usia pra sekolah. Oleh karena itu disarankan pada pihak intansi dan tenaga medis agar dapat menerapkan terapi bermain dan sebagai bahan dan sumber data penelitian berikutnya dan mendorong bagi pihak yang berkepentingan untuk melakukan penelitian lebih lanjut.Kata Kunci : Terapi Bermain, Kecemasan, Anak Pra Sekolah ABSTRACT Background : Every child who is hospitalized will show anxiety depending on the character of the preschool child, therefore to reduce the child's anxiety response, treatment is needed by providing games. The purpose of this study was to determine the effect of unoccupied behavior play therapy on the level of anxiety in pre-school children (2-5 years) at Biyubi Clinic, Bengkulu City.Methods : The research design used in this study was pre-experimental with a one- group pre-post test design. The population in this study were all children who did the weighing in the children's poly room at the Biyubi Land Clinic. The sample is 10 people using purposive sampling technique. Analysis with univariate and bivariate analysis using Paired T-Test statistical test.Results : Based on the analysis of the Paired T-Test, it was found that p = 0.001 <0.05, which means that there is an effect of the level of play therapy on unoccupied behavior on the anxiety level of preschoolers (2-5 years) at Biyubi Land Clinic. Conclusion: Play therapy can reduce anxiety responses in pre-school age children. Therefore, it is recommended for agencies and medical personnel to be able to apply play therapy and as material and data sources for further research and encourage interested parties to conduct further research.Keywords: Play Therapy, Anxiety, Preschool Children
Copyrights © 2022