Jurnal Median Arsitektur dan Planologi
Vol 2 No 01 (2012): Jurnal Median

KONSEP RUANG TERBUKA HIJAU (RTH) KAWASAN PERUMAHAN

Mercyana T. Z (Universitas Sains dan Teknologi Jayapura)



Article Info

Publish Date
04 Apr 2023

Abstract

Seiring dengan semakin menurunnya kualitas lingkungan kawasan perumahan di perkotaan, maka perencanaan Ruang Terbuka Hijau (RTH) pada kawasan perumahan perlu dikaji kembali. Salah satu komponen RTH perumahan yaitu taman lingkungan yang memerlukan perencanaan yang baik dengan mempertimbangkan fungsi kawasan permukiman maupun perumahan. Taman lingkungan disesuaikan fungsinya tidak hanya untuk estetika bangunan atau kawasan namun dapat juga berfungsi dalam menangani permasalahan meningkatnya limpasan air permukaan, minimnya ketersediaan air ataupun untuk mengurangi pencemaran udara.

Copyrights © 2012






Journal Info

Abbrev

median

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Economics, Econometrics & Finance Engineering Environmental Science Social Sciences Transportation

Description

Jurnal MEDIAN Arsitektur dan Planologi merupakan jurnal ilmiah gabungan dari dua program studi, yaitu Arsitektur dan PWK (Perencanaan Wilayah dan Kota) Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan (FTSP) - Universitas Sains dan Teknologi Jayapura (USTJ) yang dikelola di bawah Lembaga Penelitian dan ...