Bahtsuna: Jurnal Penelitian Pendidikan Islam
Vol. 3 No. 2 (2021): Vol. 3 No. 2 (2021): September 2021

PENGEMBANGAN KURIKULUM BAHASA ARAB : (STUDI TENTANG MANAJEMEN MUTU KURIKULUM PEMBELAJARAN BAHASA ARAB)

Edi Kurniawan Farid (Unknown)
Moch. Yunus (Unknown)



Article Info

Publish Date
09 Sep 2021

Abstract

peningkatan kualitas pendidikan merupakan suatu kewajiban yang selalu menjadi perhatian. Hal itu karena kualitas pendidikan adalah suatu proses yang terintegrasi dengan proses peningkatan kualitas sumber daya manusia. Banyak upaya yang telah dilakukan melalui berbagai usaha pembangunan pendidikan yang lebih berkualitas antara lain melalui perbaikan sarana pendidikan, pengembangan dan pengadaan materi ajar, pelatihan bagi guru dan tenaga kependidikan lainnya serta pengembangan dan perbaikan mutu kurikulum dan evaluasi sistem. Perbaikan mutu kurikulum lebih untuk upaya memperbaiki mutu kurikulum dan aspek-aspek pembelajaran yang menjadi bagian yang tidak terpisahkan. Fokus perbaikan kurikulum berangkat dari upaya perbaikan mutu kurikulum dan aspek pembelajaran. Kata kunci : Pengembangan, Manajemen, Mutu, Kurikulum, Bahasa Arab

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

bahtsuna

Publisher

Subject

Education Other

Description

BAHTSUNA is an Journal of Islamic Education Reserch Service belonging to the Zainul Hasan Islamic University Genggong Kraksaan Probolinggo. BAHTSUNA is a journal that contains scientific works related to thoughts or research about Islamic Dedication. The existence of the journal BAHTSUNA is ...