Schrödinger: Journal of Physics Education
Vol. 3 No. 2 (2022): June

Perbandingan Karakter Rasa Ingin Tahu Siswa pada Mata Pelajaran Fisika di SMAN 2 Sungai Penuh

Putri, Anggun (Unknown)
Riski, Sri Bulan (Unknown)



Article Info

Publish Date
10 Jun 2022

Abstract

Tujuan Penelitian: Adapun tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui perbandingan karakter rasa ingin tahu siswa pada mata pelajaran fisika. Metodologi: Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan teknik analisis statistik inferensial berupa uji perbandingan. Temuan Utama: Tedapat perbandingan karakter rasa ingin tahu siswa pada mata pelajaran fisika. Keterbaruan/Keaslian dari Penelitian: Membandingkan karakter rasa ingin tahu siswa pada mata pelajaran fisika.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

SJPE

Publisher

Subject

Social Sciences Other

Description

Covers all the Schrödinger: Journal of Physics Education (SJPE) at the level of primary, secondary, senior, and higher education. The goal of this journal is to bring together researchers and practitioners from academia and industry to focus on Educational advancements and establishing new ...