Tulisan Ini memberikan gambaran mengenai salah satu kebutuhan khususanak usia dini, yaitu pengembangan bahasa yang merupakan suatu kesatuan dalamberkomunikasi. Perkembangan bahasa dalam arti memiliki pemahaman bahasa(bahasa reseptif) terlebih dahulu harus dikembangkan sebelum mengembangkankemampuan berbicara (bahasa ekspresif) yang merupakan media untukmenyampaikan ide, gagasan dan perasaan kepada orang lain. Oleh karena itu,dalam tulisan ini dibahas bagaimana perkembangan bahasa anak usia dini yangmeliputi aspek mendengar dan berbicara.
                        
                        
                        
                        
                            
                                Copyrights © 2020