Al-Muaddib : Jurnal Ilmu-Ilmu Sosial & Keislaman
Vol 8, No 1 (2023): Al-Muaddib : Jurnal Ilmu-Ilmu Sosial & Keislaman

PENERAPAN METODE TSAQIFA DALAM PEMBELAJARAN MEMBACA AL-QUR’AN DI TAMAN PENDIDIKAN AL-QUR’AN MASJID AL-IMAN WEK III KECAMATAN BATANG TORU

Samsidar, Samsidar (Unknown)
Rosmaimuna, Rosmaimuna (Unknown)
Santi, Amalia (Unknown)
Sormin, Darliana (Unknown)
Harapan Gaja, Rawalan (Unknown)



Article Info

Publish Date
09 Jun 2023

Abstract

Metode Tsaqif adalah metode pembelajaran baca Al-Qur’an yang dirancang khusus untuk orang dewasa. Metode  ini merupakan alternatif bagi mereka yang menginginkan segera bisa membaca Al-Qur’an akan tetapi tidak banyak mempunyai waktu serta kesempatan. Metode ini memiliki kelebihan, untuk bisa membaca Al-Qur’an hanya perlu waktu lima kali pertemuan saja dan setiap  pertemuan dengan durasi waktu satu setengah jam. Metode ini dirancang khusus untuk orang dewasa yang belum mampu membaca Al-Qur’an atau untuk yang  pernah belajar dan masih terbata-bata membacanya.Metode ini bukan untu kanak-anak TK atau TPA, karena untuk anak-anak sudah ada metode khusus untuk mereka, seperti metode Qira’ati, Iqra’ dan lain sebagainya. Orang dewasa pun tidak perlu lagi merasa malu, gengsi, minder dan ragu-ragu untuk belajar membaca Al-Qur’an.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

al-muaddib

Publisher

Subject

Education Other

Description

Al- Muaddib (Jurnal Ilmu-Ilmu Sosial & Keislaman)adalah jurnal yang menampung publikasi ilmu sosial dan keislaman, baik itu artikel maupun hasil penelitian dari Dosen, Mahasiswa dan ...