Comm-Edu (Community Education Journal)
Vol 2, No 2 (2019): Volume 2 Nomor 2 Mei 2019

PELATIHAN PENGELOLAAN TAMAN BACAAN MASYARAKAT BENING SAGULING FOUNDATION

Abdul Wahab (IKIP SILIWANGI)
Fajar Abdilah (IKIP Siliwangi)



Article Info

Publish Date
27 May 2019

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh permasalahn yang ditemukan TBM Bening Saguling yaitu pelayanan di taman baca yang  kurang optimal, dikarenakan kurangnya professional pengelolaan dalam mengurus TBM. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pelatihan pengelolaan TBM. Teori yang digunakan diantaranya, konsep TBM, konsep pelatihan dan konsep pengelolaan.Penelitian merupakan penelitian kualitatif dengan menggunakan pendekatan deskriptif.Penelitian ini penulis menggunakan teknik wawancara, dokumentasi.Yang menjadi responden dalam penelitian ini berjumlah 12 orang, yang terdiri dari satu orang ketua pengelola, satu orang  pengurus dan sepuluh anggota komunitas citarum kids. Kegiatan pelatihan pengelolaan TBMyaitu dalam bentuk melatih peserta membuat kartu katalog, pembuatan buku induk dan peminjaman, pembuatan rak buku dan melatih membuat proposal untuk menambah pengadaan bahan IPTEK untuk disimpan di TBM.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

comm-edu

Publisher

Subject

Education

Description

Comm-Edu Journal publishes original research or theoretical papers about : 1. non formal education 2. community education 3. community development 4. training and course 5. informal education 6. social communication to support community learning ...