Innovative: Journal Of Social Science Research
Vol. 3 No. 2 (2023): Innovative: Journal Of Social Science Research

Analisis Pemahaman Persoalan Matematika Ekonomi Mengenai Elastisitas Permintaan Mahasiswa-Mahasiswi Unand International Accounting Class 2022

Tiur Malasari Siregar (Universitas Negeri Medan)
Angel Monica Panjaitan (Universitas Negeri Medan)
Dewi Mawarni (Universitas Negeri Medan)
Grace Pratisia (Universitas Negeri Medan)
Sutan Surya Darpan Siregar (Universitas Negeri Medan)



Article Info

Publish Date
30 May 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan pemahaman siswa mengenai matematika ekonomi pada materi elastisitas permintaan. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif. Subjek penelitian ini adalah mahasiswa dan mahasiswi International Accounting Class, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Andalas. Dalam penelitian ini, metode pengumpulan data yang digunakan berupa kuesioner online yaitu Google Form sebagai instrumen penelitian yang disebarkan. Hasil analisis data dari penelitian ini menunjukkan bahwa pemahaman mengenai elastisitas permintaan sangat baik.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

Innovative

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Other

Description

Innovative: Journal Of Social Science Research is a journal managed by Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai which bridges researchers to publish research results in all scientific fields (multidiscipline). This includes the fields of education, health, law, economics, IT (Informatics Engineering), ...